Pages

Copyright Pendidikan Geografi 2010 Universitas Pendidikan Indonesia. Diberdayakan oleh Blogger.

Jumat, 26 Oktober 2012

Briophyte (Kebun Raya Ci Bodas)

Oleh Hilda Hamdanah (1000204), Geografi UPI 2010 B

Briophyte merupakan tumbuhan yang hanya dapat tumbuh berkembang di daerah2 lembab.Banyak orang tidak memperhatikan populasi tumbuhan ini . Beda hal nya dengan para peneliti lembaga penelitian ilmu pengetahuan (LIPI) wilayah Cianjur Jawa Barat yang mulai mengembangkan populasi ini sejak tahun 2005 di sekitar kawasan kebun raya Ci bodas .. Berbagai macam lumut (briophyte) hidup disana dan di kembang biakan dengan baik . Hingga pada akhirnya tercatat sebagai kebun lumut terluas se-Indonesia. 

Anda penasaran ? lihat langsung videonya..

0 komentar:

Posting Komentar