Pages

Copyright Pendidikan Geografi 2010 Universitas Pendidikan Indonesia. Diberdayakan oleh Blogger.

Senin, 07 Januari 2013

Polusi Cahaya dan Observatorium Bosscha

Nama :  Syaepul Rohman 
Nim    :  1009161


UAS MEDIA PEMBELAJARN GEOGRAFI

Pernahkan anda mendengar tentang polusi udara, air dan tanah??
ya..mungkin anda pernah mendengarnya ketika belajar pelajaran Geografi

Tapi tahukah anda POLUSI CAHAYA? EMANG ADA??
okey.. untuk lebih tahu jawbannya kita liat Videonya di bawah ini.. cekidot!!!

 

Istilah polusi cahaya merujuk pada suatu keadaan cahaya berlebih, baik dari sumber-sumber alamiah maupun dari sumber-sumber buatan, yang menimbulkan rasa ketidaknyamanan. Dalam kondisi normal, polusi cahaya banyak ditimbulkan oleh sumber-sumber cahaya buatan, misalnya dari lampu penerangan jalan, lampu-lampu reklame, lampu dekorasi, lampu taman, lampu dari stadion olahraga, lampu penerangan luar, dan lain-lain, yang umumnya akibat penggunaan sistem penerangan yang tidak tepat.

Penjelasan tambahannya  ada di Powerpoint ini



Storyboard Video Polusi Cahaya dan Observatorium Bosscha 



Poster Polusi Cahaya dan Observatorium Bosscha

0 komentar:

Posting Komentar